Pilih Laman

Hypophrenia adalah situasi ketika seseorang merasa emosional dan sedih berlebihan, sehingga menyebabkan dirinya menangis tanpa sebab. Biasanya disebabkan oleh adanya gangguan yang timbul pada otak dan berdampak pada emosi seseorang. Penderita hypophrenia akan menjadi sangat sensitif. Hal itu membuat mereka sulit untuk berkomunikasi dan bersosialisasi . Hidupnya cenderung monoton, seperti bekerja dan melakukan hal-hal yang harus dilakukannya. Apabila memiliki banyak waktu luang, cenderung mudah menangis. Penderita hypophrenia juga sering mudah berpikir negatif, pemalas, mudah overthinking, dan kurang semangat. mereka tidak tahu mengapa berperilaku demikian .Penyebab terjadinya hypophrenia,bisa terjadi karena permasalahan mental, seperti kecemasan, Post Traumatic Stress Disorder (PTSD), depresi, Organic Brain System (OBS), bipolar, serta stres berlebihan. Bukan karena kesehatan mental yang menjadi penyebab menangis tanpa alas an,kelelahan juga bisa menimbulkan gejala hypophrenia, kehamilan, Premenstrual Syndrome (PMS), masalah neurologis, duka yang mendalam .Hypophrenia tentu tidak menyenangkan, penderita cenderung tidak semangat dalam hidup yg membuatnya merasa menderita & sensitif .Beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya.Mengatur pernapasan. Membiasakan diri menjaga kestabilan emosi. Mencoba berpikir positif. lakukan hal-hal yang dapat meningkatkan mood. Membangun lingkungan sekitar yg positif & suportif,lakukan konsultasi pada psikolog terdekat 081235111900. Counselor surabaya